Cara Membuat Auto Read More Pada Blog

Pada kesempatan kali ini saya mau menjelaskan bagaimana cara membuat auto readmore, cara membuat continue reading, cara membuat baca selengkapnya atau cara membuat lanjutkan membaca pada blog, nah buat sahabat yang blognya belum memakai auto readmore silahkan lihat di bawah ini untuk caranya.



  • Pastinya sahabat sudah login di blog sahabat
  • Pilih/Klik Template
  • Pilih Edit HTML centang Expand Template Widget (jangan lupa download dulu template untuk jaga-jaga bila ada kesalahan)
  • Setelah itu cari kode dan letakkan kode dibawah ini di atas nya. 

  • Pilih/Klik Template
  • Pilih Edit HTML centang Expand Template Widget (jangan lupa download dulu template untuk jaga-jaga bila ada kesalahan)
  • Setelah itu cari kode </head> dan letakkan kode dibawah ini di atas nya.



     
  • Setelah itu cari lagi kode <data:post.body/> lalu hapus kode tersebut dan ganti dengan kode di bawah ini





*NB: Tulisan "LANJUTKAN MEMBACA" bisa kalian ganti sesuai keinginan kalian.

  • Terakhir Save Template dan lihat hasilanya. Selamat Mencoba.

No comments:

Post a Comment

Semoga Artikel ini bermaanfaat bagi kita semua apabila ada kata² dan laen²nya dari ane mohon dimaklumi, karna manusia tidak luput dari kesalahan. Yang pentig Saling Berbagi Yuk !! ^_^ . Salam bloger by Çh¿GàLåx¥
http://chigal4xy.blogspot.com/

Visitor

Flag Counter